Assalamu'alaikum wr.wb.
Bagaimana kabarnya siswa/siswi SMAIT Ihsanul Fikri sekalian..?
Asatidz/ah merindukan kebersamaan dengan antum sekalian, apakah antum demikian?
Segera kembali ke Ihsanul Fikri untuk perjuangan yang belum tertuntaskan..
Perjuangan semester genap akan segera dimulai, maka dari itu untuk siswa/siswi SMAIT Ihsanul Fikri yang saya banggakan berikut ini kegiatan yang dapat dilaksanakan di rumah :
1. Kelas X Bab Keanekaragaman Hayati. download
2. Kelas XI Bab Sistem Pencernaan. download
Ketentuan :
1. Materi/gambar harap dilengkapi dengan cara tulis tangan/ketik,sumber pengayaan boleh dari buku/ internet
2. Satu kertas HVS boleh berisi max 6 slide untuk diprint (berwarna/ tidak)
3. Silahkan diprint dan ditempelkan dibuku tulis masing-masing
4. Bab awal tersebut sebagai pengaktifan dalam pembelajaran, karena biologi akan diadakan pembelajaran aplikatif langsung
5. Semangat belajar dan sukses selalu..! Allohu Akbar!!!
Bagaimana kabarnya siswa/siswi SMAIT Ihsanul Fikri sekalian..?
Asatidz/ah merindukan kebersamaan dengan antum sekalian, apakah antum demikian?
Segera kembali ke Ihsanul Fikri untuk perjuangan yang belum tertuntaskan..
Perjuangan semester genap akan segera dimulai, maka dari itu untuk siswa/siswi SMAIT Ihsanul Fikri yang saya banggakan berikut ini kegiatan yang dapat dilaksanakan di rumah :
1. Kelas X Bab Keanekaragaman Hayati. download
2. Kelas XI Bab Sistem Pencernaan. download
Ketentuan :
1. Materi/gambar harap dilengkapi dengan cara tulis tangan/ketik,sumber pengayaan boleh dari buku/ internet
2. Satu kertas HVS boleh berisi max 6 slide untuk diprint (berwarna/ tidak)
3. Silahkan diprint dan ditempelkan dibuku tulis masing-masing
4. Bab awal tersebut sebagai pengaktifan dalam pembelajaran, karena biologi akan diadakan pembelajaran aplikatif langsung
5. Semangat belajar dan sukses selalu..! Allohu Akbar!!!
2 komentar:
Semangat...!
Semoga sukses selalu...
Posting Komentar